Bantul – Rabu (11/05/2022) sehubungan dengan upaya peringkatan kompetensi bagi para Jaksa pada wilayah hukum Kejaksaan Tinggi D.I. Yogyakarta tentang penanganan perkara Tindak Pidana Perpajakan, maka para kasi dan Jaksa Fungsional pada Kejaksaan Negeri Bantul mengkuti acara Sosialsasi dan Focus Group Discussion Tindak Pidana Perpajakan secara zoom meeting.
#kejaksaanhebatindonesiapastihebat #KejaksaanRI #jaksaindonesia #kejatidiy #kejaribantul #kejaksaannegeribantul #bantul #yogyakarta
Recent Comments